Jumat, 29 Januari 2010

Robot asisten pribadi buatan Toyota



Anda sudah pasti tahu dengan nama merek brand dari jepang Toyota. Mungkin yang terlintas dari benak anda pasti terbayang mobil-mobil keren dan canggihnya.. Toyota di indonesia saja sudah menjadi salah satu merek mobil yang paling banyak di minati berbagai kalangan. Tapi apa jadinya jika Toyota membuat sebuah robot?


Baru-baru ini Toyota membuat robot yang berfungsi sebagai asisten pribadi. Anda empat jenis robot yang di buat Toyota motor corp, yang pertama adalah walking robot, robot yang bertugas untuk membantu para orang tua menemani jalan-jalan serta kedua tangannya bisa digunakan untuk mengerjakan berbagai tugas. Yang kedua adalah rolling robot, bisa bekerja di pusay perakitan. seperti perakitan mobil toyota. yang ketiga adalah robot transportasi, robot ini bisa membawa kemana saja penumpang ke tujuan yang di kehendaki penumpangnya. Yang keempat adalah kombinasi dari ketiga robot di atas, digunakan untuk keperluan penelitian toyota.




melihat banyaknya robot-robot yang dibuat oleh toyota, honda atau pun perusahaan-perusahaan lainnya, membuat tidak menutup kemungkinan jika suatu saat nanti kita akan hidup berdampingan dengan para robot seperti yang sering kita lihat di film-film fiksi ilmiah



Admin


Berita terkait

John mengaku datang dari masa depan part1
Kasur terbang
Penghasilan blogger capai 1 milyar
cara Sadap SMS
Robot seksi pertama didunia